BlogEducationJasa Pemetaan LiDAR, Menghasilkan Output Variatif

Jasa Pemetaan LiDAR, Menghasilkan Output Variatif

Jasa pemetaan LiDAR
Point Cloud Hasil Scanning Lidar. sumber : How LiDAR Point Cloud Data Can Affect Efficiencies – Geodetics

Jasa pemetaan LiDAR telah mengimplementasikan teknologi terkini. Salah satu implementasinya menggunakan pesawat tanpa awak (UAV). UAV (Unmanned Aerial vehicle) atau biasa disebut Pesawat Udara Tanpa Awak dapat membawa sensor LiDAR dengan kerapatan tinggi. Hal ini dapat memudahkan pekerjaan jasa pemetaan, karena tidak terhalang oleh kondisi vegetasi yang rimbun, akuisisi data yang cepat dan hasil beragam.

Geo Survey Persada menawarkan Jasa Pemetaan LiDAR yang ditangani oleh tenaga ahli yang berkompeten dibidangnya, berpengalaman lebih dari 5 tahun dan telah tersertifikasi nasional. Proses pemetaan yang kami lakukan terintegrasi dengan GPS geodetik dan menggunakan UAV terkini. Salah satu UAV kami, dapat melakukan Pemetaan LiDAR dan Foto Udara sekaligus. Sehingga dalam sekali terbang akan didapatkan hasil yang beragam.

Beberapa Sensor LiDAR yang kami gunakan,

  • DJI Zenmuse L1
  • CHCNAV AlphaAir 450 Pro
  • GeoSun 100 M
  • SureStar Genius Mini

Sensor LiDAR tersebut dapat dibawa oleh UAV yang sesuai dengan situasi dan kondisi. Kami memiliki berbagai macam unit UAV untuk kebutuhan berbeda. Seluruh UAV dan Pilot kami telah terdaftar dalam Sistem Registrasi Drone dan Pilot Drone oleh Kementerian Perhubungan. Dengan demikian, UAV yang kami gunakan legal untuk terbang dan melakukan pekerjaan. Hal ini telah kami persiapkan agar tidak ada kendala ditengah pekerjaan.

WhatsApp Image 2022 02 05 at 20.20.04 1 edited
Salah satu LiDAR kami, CHCNAV AlphaAir 450 Pro

Layanan kami

Fokus Jasa pemetaan kami terletak pada akuisisi data lapangan yang cepat menggunakan LiDAR. Hasil akhir Jasa pemetaan LiDAR dapat berupa model 3D, Surface model (DTM dan DSM), peta kontur dan analisis lanjutan (seperti Canopy Height Model). Hasil akhir tersebut dapat digunakan untuk inventarisasi aset, monitoring kemajuan pekerjaan dan analisis pekerjaan bidang anda.  Beberapa bidang industri telah menggunakan Jasa kami, diantaranya industri perkebunan dan kehutanan, konstruksi, pertambangan dan energi. Cek selengkapnya pada portofolio kami. 

Konsultasikan pekerjaan Anda dengan kami di  admin@geosurveypersada.com untuk mendapatkan solusi terbaik.



Ready to Map the Future?

Let’s chart your course with advanced surveying technology. Our experienced and nationally certified team is here to guide you.

PT Geo Survey Persada Indonesia merupakan perusahaan berbadan hukum yang bergerak dibidang jasa pemetaan udara dan telah menjalankan usaha sejak tahun 2016.

© 2024 · Geo Survey Persada Indonesia · Jasa Pemetaan Udara Terbaik